Blog DiPStrategy Posts

Membangun sebuah website (web development) sudah menjadi hal umum. Namun tahukah kamu bahwa terdapat kaidah-kaidah pembuatan website yang baik? Yang tidak hanya meningkatkan kualitas sebuah website di mata pengguna, mesin pencari, namun juga meningkatkan nilai keamanannya. Berikut adalah beberapa hal yang dapat dijadikan acuan Meta…

Sedikit membahas tentang bagaimana memperoleh database untuk Email Marketing, sebelumnya perhatikan contoh kasus berikut ini : Dewi adalah seorang Customer Relation Manager pada sebuah perusahaan otomotif. Salah satu tugasnya adalah menjalin hubungan yang baik dengan para pelanggan sehingga diharapkan akan menaikkan citra brand di pasar,…

December 31 / / Creative Talk

Kemampuan copywriting yang menjadi salah satu skillset utama dalam digital marketing, merupakan kemampuan artistik yang membutuhkan kreativitas, jiwa seni, bakat, dan penguasaan materi yang baik. Copywriting yang artistik memungkinkan kita membuat konten pemasaran yang tidak hanya praktis dan persuasif, namun juga inspiratif. Namun copwriting juga…

Progressive web apps dapat menjadi solusi saat kita usai membuat sebuah aplikasi mobile, karena masalah yang kemudian muncul adalah bagaimana cara mendistribusikan aplikasi tersebut ke smartphone calon pengguna. Berbeda dengan aplikasi web, aplikasi mobile memang harus diinstal di smartphone pengguna. Karena itulah hadir Google Playstore…

Tema Single Page Website menjadi trend sejak tahun 2013 sampai saat ini. Single Page Website merupakan istilah bagi website yang terdiri hanya dari satu halaman. Hmm… bisa juga sih terdiri dari beberapa halaman, tetapi content dan navigasi tetap harus dibuat simple dan tidak kompleks. Lalu…